Jumat, 22 Oktober 2010

upgrade fedora 12 menjadi fedora 13


Upgrade dan Update apasih bedanya?, update artinya melakukan pemeliharaam terhadap sistem sedangkan upgrade dapat juga dikatakan meningkatkan versi sistem ke arah yang lebih baik atau yang terbaru. Update sistem dilakukan dengan cara mengetikkan perintah berikut pada konsul
$su -
#yum update
selanjutnya tinggal menunggu hasil, lama waktu update tergantung dari besar kecilnya paket yang akan diupdate bisa mencapai beberapa jam, pengalaman saya untuk melakukan update ini butuh waktu 4 jam itu juga tergantung dari kecepatan koneksi internet yang digunakan, yang jelas paket download yang dibutuhkan mencapai 840 MB lumayan besar nih, maka dari itu persiapkanlah mud diri kalo sedang gak mud bisa kacau.
Setelah melakukan update saya jadi ingin melakukan upgrade kebetulan versi fedora yang saya gunakan versi 12 sedangkan yang sekarang versi 13, saya kurang mud kalo harus install ulang menggunakan cd karena banyak hal akhirnya saya browsing di internet dan saya temukan langkah langkah upgrade fedora online disini.
Sambil menunggu saya mengetik tulisan ini, biasa dari pada saya gak mud lagi mendingan saya nulis sesuatu yang mungkin bisa bermanfaat. langkahnya cukup mudah koq, tinggal ikutin aja gampang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar